Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Pasang Adsense di Popular Posts

Guna mendapatkan hasil iklan yanh lebih maksimal dari Google Adsense, kita perlu mencoba beberapa cara dalam memasang iklan. Salah satunya dengan memasang Adsense di widget Popular Post.
Membuat iklan/memasang iklan in-feed ads adsense diantara popular post. Iklan in-feed ads ditengah-tengah popular post. Berikut langkah-langkahnya.

Cara pasang Adsense di Popular Post adalah:

Langkah 1
Buka pengeditan template HTML

Langkah 2
Cari <div class='widget-content popular-posts'> <b:loop values='data:posts' var='post'>

Langkah 3
Ganti <b:loop values='data:posts' var='post'> dengan kode iklan. Jangan lupa parse ya..

<b:loop index='x' values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:x==2'>
Kode iklan anda disini
</b:if>

Langkah 4
Jika kita ingin memasang lebih dari satu iklan di Popular Post, kita bisa edit scriptnya menjadi:

<b:loop index='x' values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:x==2'>
Kode iklan 1 anda disini
</b:if>
<b:if cond='data:x==4'>
Kode iklan 2 anda disini
</b:if>

Sekian cara pasang iklan Adsense di Widget Popular Post di blog. Semoga bermanfaat. Jangan lupa berkomentar dan kunjungi Channel Youtube #TugasEnteng ya...

Post a Comment for "Pasang Adsense di Popular Posts"